Rabu, 29 Juli 2015

Upaya Menjadikan Indonesia Menjadi Lebih Baik

INDONESIA

Menurut saya, upaya menjadikan Indonesia menjadi lebih baik adalah budayakan tertib, misalya, tertib berlalu lintas, tertib membayar pajak, tertib
pada peraturan perundang-undangan, dan lain-lain. Selain itu, mencintai produk-produk dalam negeri, jangan hanya suka membeli produk-produk asing, karena dengan kita menggunakan produk dalam negeri kita juga dapat meningkatkan produksi barang tersebut, sehingga tidak kalah dengan barang asing. 
“Bila konsumen Indonesia lebih senang membeli barang-barang impor, yang akan memetik manfaat terbesar adalah produsen barang di luar negeri. Uang kita akan mengalir ke luar tanpa ada manfaat ekonomi ke dalam, Kata Mendag pada saat itu. (Dikutip dari Antara)
Jadi, penting untuk kita mencintai produk dalam negeri, jika kita sudah mencintai produk dalam negeri, berarti kita juga mencintai negara kita Indonesia. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar