Budaya Kalimantan Tengah
Kalimantan Tengah merupakan sebuah provinsi yang berada di pulau Kalimantan dimana budaya dayak berada disini, sebenarnya diseluruh pulau Kalimantan terdapat suku dayak, namun yang membedakan disini adalah adat istiadat dan tariannya. Budaya dayak adalah
budaya yang sangat luhur dan eksotis mulai dari keseharian, cara hidup dan adat istiadatnya ini bisa kita lihat dari bentuk bengunan khas rumah adat suku dayak dan pakaian adat dari suku dayak yang sangat bagus dan eksotis, siapapun yang mengenakan pakaian adat dari suku dayakini sungguh kelihatan sangat mempesona. suku dayak adalah nama penduduk pesisir pulau Borneo. Ada 5 suku atau 7 suku asli Kalimantan yaitu Melayu, Dayak, Banjar, Kutai, Paser, Berau, Tidung. Ada yang membagi orang Dayak dalam enam rumpun yakni rumpun Klemantan alias Kalimantan, rumpun Iban, rumpun Apokayan yaitu Dayak Kayan, Kenya dan Bahau, rumpun Murut, rumpun Ot Danum-Ngaju dan rumpun Punan.
budaya yang sangat luhur dan eksotis mulai dari keseharian, cara hidup dan adat istiadatnya ini bisa kita lihat dari bentuk bengunan khas rumah adat suku dayak dan pakaian adat dari suku dayak yang sangat bagus dan eksotis, siapapun yang mengenakan pakaian adat dari suku dayakini sungguh kelihatan sangat mempesona. suku dayak adalah nama penduduk pesisir pulau Borneo. Ada 5 suku atau 7 suku asli Kalimantan yaitu Melayu, Dayak, Banjar, Kutai, Paser, Berau, Tidung. Ada yang membagi orang Dayak dalam enam rumpun yakni rumpun Klemantan alias Kalimantan, rumpun Iban, rumpun Apokayan yaitu Dayak Kayan, Kenya dan Bahau, rumpun Murut, rumpun Ot Danum-Ngaju dan rumpun Punan.
Makanan Kalimantan Tengah
Makanan khas yang ada di Kalimatan Tengah :
1. Juhu Singkah
sumber:disini
Umbut Rotan (rotan muda) adalah salah satu makanan khas yang dimiliki oleh suku Dayak terutama dari Kalimnatan Tengah. Umumnya umbut rotan dikenal dengan umbut nang'e, sedangkan dalam bahasa dayak ngaju dikenal dengan nama juhu singkah. Umbut rotan ini dikenal oleh masyarakat dayak karena mudah diperoleh di dalam hutan tanpa perlu menanamnya. Cara pengolahannya adalah pertama, rotan muda dibersihkan kemudian kulitnya dibuang dan dipotong dalam ukuran kecil. Sayur Umbut Rotan seringkali dimasak bersama ikan baung dan terong asam.
Kalumpe/Karuang adalah sayuran yang dibuat dari daun singkong yang ditumbuk halus. Kalumpe sebenarnya adalah bahasa Dayak Maanyan dan Karuang adalah sebutan sayur ini dalam bahasa Dayak Ngaju. Dalam pengolahan Kalumpe ini yaitu daun singkong ditumbuk halus dan dicampur dengan terong kecil atau terong pipit. Dengan tambahan bumbu bawang merah, bawang putih, serai dan lengkuas yang dihaluskan. Kuliner ini biasanya disajikan dengan sambal terasi.
Upacara Tiwah bagi orang dayak sangatlah sakral, pada acara Tiwah ini sebelum tulang-tulang orang yang sudah mati tersebut diantarkan dan diletakkan ke tempatnya(sandung), banyak sekali acara-acara ritual, tarian, suara gong maupun hiburan lain. Sampai akhirnya tulang-tulang tersebut diletakkan ditempatnya.
2. Kalumpe/Karuang
Sumber: disiniKalumpe/Karuang adalah sayuran yang dibuat dari daun singkong yang ditumbuk halus. Kalumpe sebenarnya adalah bahasa Dayak Maanyan dan Karuang adalah sebutan sayur ini dalam bahasa Dayak Ngaju. Dalam pengolahan Kalumpe ini yaitu daun singkong ditumbuk halus dan dicampur dengan terong kecil atau terong pipit. Dengan tambahan bumbu bawang merah, bawang putih, serai dan lengkuas yang dihaluskan. Kuliner ini biasanya disajikan dengan sambal terasi.
Tradisi Ciri Khas Kalimantan Tengah (adat)
Upacara Tiwah merupakan acara adat suku dayak.Tiwah merupakan upacara pengantaran tulang orang yang sudah meninggal ke Sandung yang sudah dibuat. Sandung adalah tempat yang semacam rumah kecil yang memang sengaja dibuat untuk mereka yang sudah meninggal dunia.Upacara Tiwah bagi orang dayak sangatlah sakral, pada acara Tiwah ini sebelum tulang-tulang orang yang sudah mati tersebut diantarkan dan diletakkan ke tempatnya(sandung), banyak sekali acara-acara ritual, tarian, suara gong maupun hiburan lain. Sampai akhirnya tulang-tulang tersebut diletakkan ditempatnya.
Upacara Tiwah
Sumber: disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar